Sunday, September 24, 2023
HomeTutorialCara membuat tulisan efek center 3D dengan photoshop

Cara membuat tulisan efek center 3D dengan photoshop

1
1. Pastikan sobat memiliki photoshop di computer sobat, karena efek center 3D ini saya buat dengan menggunakan photoshop. Klik Ctrl+N untuk membuat lembar kerja baru. Kemudian silahkan atur ukuran lembar kerjanya. Sebagai contoh saya mengisinya dengan ukuran 900 x 600 pxl
Tangkapan layar 2015-11-05 14.32.01
2. Tuliskan kata atau kalimat yang akan diberi efek center 3D. sobat bisa menggunakan horizontal type tool (T). pada contoh ini saya menggunakan font Ethnocentric Regular

Tangkapan layar 2015-11-05 14.29.15
3. Dobel klik layer tulisan tadi sampai muncul pengaturan layer style kemudian pilih bevel & emboss untuk selanjutnya atur seperti gambar berikut ini. Pengaturan optional
Cara membuat tulisan efek center 3D dengan photoshop

  1. Aktifkan move tool (V), Klik Ctrl+J untuk menduplikat layer. Kemudian klik kotak kecil yang ada di pojok, atur W dan H menjadi 99%. Untuk lebih jelasnya silahkan lihat gambar berikut ini.
    Tangkapan layar 2015-11-05 14.30.16
  2. Klik Ctrl+Shift+Alt+T secara berulang-ulang sampai efek 3D yang diinginkan terbentuk.

  3. Klik kanan layer tulisan yang paling atas, kemudian pilih clear style kemudian ganti warnanya menjadi # 686060
    Tangkapan layar 2015-11-05 14.39.01

Sampai disini sobat sudah berhasil membuat efek tulisan efek 3D center. Untuk tahap selanjutnya sobat tinggal kembangkan sendiri, tambahkan hiasa-hiasan jika diperlukan. Dan hasli akhir dari tutorial ini setelah diberi hiasan adalah sebagai berikut. Semoga bermanfaat
1

RELATED ARTICLES
- Advertisment -

Most Popular