assalamualaikum WrWb, kali ini saya akan membuat foto menjadi Glamour, oke langsung saja.
Jika anda tertarik untuk mempelajarinya silahkan ikuti langkah-langkahnya dibawah ini :
1. Buka File Foto / Gambar yang ingin diberi Efek Glamour.
2. Duplikasi Layer Dengan Menggunakan Tombol CTRL+J
3. Pilih Menu Filter > Stylize > Diffuse.
4. Atur Modenya menjadi Anisotropic lalu klik OK
5. Sekarang merubah blending mode layer menjadi Hard Light lihat contoh gambar dibawah ini :
Gimana Sobat mudahkan tutorialnya ? terima kasih ya sudah membaca tutorial dari saya semoga ini bermanfaat dan berguna buat kalian semua.
wassalamualaikum WrWb
sumber :http://tips-okey.blogspot.co.id/2013/11/cara-membuat-efek-glamour-dengan-photoshop.html